Pelatihan Microsoft Office dan Pendampingan Pembelajaran Kitab Aqidatul Awam pada Siswa SMP NU Pakis
DOI:
https://doi.org/10.54082/jippm.444Kata Kunci:
Pelatihan, Pembelajaran, PengabdianAbstrak
Kegiatan Pengabdian Masyarakat Berbasis Potensi (PMBP) yakni sebuah tahapan yang wajib ditempuh bagi seluruh mahasiswa Universitas Insan Budi Utomo dimana mahasiswa akan terjun langsung serta terlibat di masyarakat dalam membantu kebutuhan masyarakat seperti pada bidang ilmu pendidikan, ekonomi kreatif, kesehatan, lingkungan hingga keagamaan. Pendekatan pada Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yakni dengan Participatory Action Research (PAR), dimana memiliki sebuah tujuan untuk mengatasi sebuah permasalahan sesuai kebutuhan masyarakat dalam ilmu pengetahuan hingga keagamaan. Pengabdian dilaksanakan di SMP NU Pakis dengan target sasaran yakni siswa kelas 7 sebanyak 187 siswa. Dengan program kerja yakni pelatihan aplikasi microsoft word dan pendampingan belajar kitab aqidatul awam yang dilaksanakan pada tanggal 22 Maret 2024 sampai dengan 05 April 2023. Hasil dari pengabdian ini adalah untuk keterampilan siswa dalam penggunaan aplikasi microsoft word menjadi lebih baik serta siswa menjadi lebih mudah dalam menghafal serta pemahaman terhadap kitab aqidatul awam.
Referensi
Ahsani, E., & Mulyani, S. (2020). Penerapan E-Learning Berbasis Distance Learning untuk Mengembangkan Life Skill. DIDAKTIKA: Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar, 3(2), 115–120. https://doi.org/10.21831/didaktika.v3i2.34805
Akmaliah, I. I., Ardiati, S. S., & Suryana, N. (2021). Pendampingan Bimbingan Belajar sebagai upaya Meningkatkan Pemahaman Konsep Peserta Didik dalam Belajar dimasa Pandemi Covid-19. Jurnal Dedikasia : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(2), 167–178. https://doi.org/10.30983/dedikasia.v1i2.4877
Chotimah, L. N., Ani, H. M., & Widodo, J. (2018). Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Siswa. JURNAL PENDIDIKAN EKONOMI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, Ilmu Ekonomi Dan Ilmu Sosial, 11(2), 120–125. https://doi.org/10.19184/jpe.v11i2.6457
Darmayanti, N. W. ., & Sueca, I. N. (2020). Pendampingan Bimbingan Belajar di Rumah Bagi Siswa SD Dusun Buruan Tampaksiring Untuk Menumbuhkan Motivasi Belajar Siswa. SELAPARANG Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 3(2), 207–210. https://doi.org/10.31764/jpmb.v3i2.2206
Fadhli, K., Sholicha, N. N., Chasanah, U., & Anandita, S. R. (2021). Penerapan Media Pembelajaran Aplikasi ID ( Inggris – Diniyah ) Sebagai Upaya Peningkatan Minat Belajar Siswa SD Negeri Rejosopinggir. Jumat Pendidikan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(3), 160–167. https://ejournal.unwaha.ac.id/index.php/abdimaspen/article/view/2132
Fadlurrohim, I., Husein, A., Yulia, L., Wibowo, H., & Raharjo, S. T. (2020). Memahami Perkembangan Anak Generasi Alfa di era Industri 4.0. Focus : Jurnal Pekerjaan Sosial, 2(2), 178. https://doi.org/10.24198/focus.v2i2.26235
Hadiyanto, H. (2014). Pengaruh Pendidikan, Pekerjaan Dan Pendapatan Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Pada Siswa SMA. Jurnal Ekonomi Pendidikan Dan Kewirausahaan, 2(2), 171–185. https://doi.org/10.26740/jepk.v2n2.p171-185
Hidayatulloh, M. K. Y., Ummah, R., Meilawati, D., & Savitri, E. (2022). Pendampingan Pembelajaran Dasar Ilmu Tajwid di TPQ Sabilurrosyad. Jumat Keagamaan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(3), 141–144.
Imami, Agus Sulthoni., Nikmah,Ummi Khairun., Hasanah, Uswatun., Putri, D’liya Camelia., Ningsih, J. (2022). Penguatan Kapasitas Wali Asuh Melalui Layanan Bimbingan Konseling Berbasis Trilogi dan Panca Kesadaran Santri di PP. Nurul Jadid Paiton Pobolinggo. HIDMAH : Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 1(1), 80–102. https://ejournal.kopertais4.or.id/tapalkuda/index.php/HIDMAH/article/view/5082
Indrawan, G. B., Sari, G. A. G. M., Putri, K. U. D., Handayani Putri, D. P., & Dewi, L. J. E. (2022). Pelatihan Dasar Penggunaan Aplikasi Microsoft Office Dan Paint Di Sekolah Dasar Negeri 1 Umeanyar. Jurnal Widya Laksana, 11(1), 76–84. https://doi.org/10.23887/jwl.v11i1.34066
Nashoih, A. K., Fadhli, K., Taqiyuddin, A., Khorib, A., Sholikhah, I. N., & Putriningtyas, C. (2022). Penguatan Kompetensi Guru Melalui Pelatihan Dan Pendampingan Pembuatan Media Pembelajaran Kartu BiZi Bagi Guru Bahasa Arab Di Jombang. Jumat Pendidikan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(1), 18–25. https://doi.org/10.32764/abdimaspen.v3i1.2285
Prayitno, T. A., Hidayati, N., Wijayanti, T., & Setiowati, F. (2023). Pendampingan Bimbingan Belajar dan Pemanfaatan Canva di SMA Ma’arif Lawang Melalui Program Pengabdian Kepada Masyarakat Berbasis Potensi (PMBP). PAMBUDI : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(1), 51–57. https://doi.org/10.33503/pambudi.v7i01.3376
Santoso, A., & Rusmawati, Y. (2019). Pendampingan Belajar Siswa di Rumah melalui Kegiatan Bimbingan Belajar di Desa Guci Karanggeneng Lamongan. Abdimas Berdaya : Jurnal Pembelajaran, Pemberdayaan Dan Pengabdian Masyarakat, 2(2), 36–43. https://doi.org/10.30736/jab.v2i02.7
Syukri, I. I. F., Rizal, S. S., & Al Hamdani, M. D. (2019). Pengaruh Kegiatan Keagamaan terhadap Kualitas Pendidikan. Jurnal Penelitian Pendidikan Islam, 7(1), 17. https://doi.org/10.36667/jppi.v7i1.358
Taqiyuddin, A., Fadhli, K., Shobirin, M. S., & ... (2023). Peningkatan Wawasan Keagamaan Santri Taman Pendidikan Al Qur’an Desa Dukuharum melalui Kajian Kitab Aqidatul Awam. Jumat Keagamaan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 34–39. https://doi.org/10.32764/abdimasagama.v4i1.3263
Wiyani, N. A. (2014). Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini Panduan bagi Orang tua dan Pendidik PAUD dalam Memahami serta Mendidik Anak Usia Dini. Gava Media.
Yusa, M., Hadinegoro, A., & Fatkhurohman, A. (2018). Implementasi Teknologi Tepat Guna Kepada Masyarakat. In M. K. Mochammad Yusa (Ed.), Seminar Hasil Pengabdian Masyarakat: Vol. ISSN : 261 (Issue April, pp. 301–306). Universitas AMIKOM Yogyakarta.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Akhmad Muhson, Sudarsono Sudarsono, Hendi Imam Fadoli, Totok Suhermanto, Nunuk Tujung Sari; Muhammad Yusron Afandi
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.